ASAL USUL DESA WONOPRINGGO Disebuah hutan yang penuh ditumbuhi pohon pring atau bambu pada masa penjajahan Belanda dijadikan tempat untuk berlindung dari serangan pasukan Belanda. Kita ketahui Belanda menjajah negeri kita selama 350 tahun termasuk daerah hutan bambu juga tidak luput dari pasukan Belanda yang berusaha menguasai daerah tersebut. Untuk menguasai daerah tersebut terjadilah peperangan antara pasukan Belanda dengan penduduk pribumi, pada masa itu pasukan Belanda dipimpin oleh seorang jenderal yang bernama jendral Baron Sekeder mendapat perlawanan dari orang pribumi yang dipimpin oleh Kanjeng Syeh Subakir peperangan berlangsung lama setelah berulang kali terjadi perang akhirnya pasukan Belanda dapat dikalahkan oleh pasukan pribumi yang dipimpin oleh kanjeng syeh Subakir. ...
Komentar
Posting Komentar